Sekilas tentang Gmail, Gmail adalah penyedia layanan surat elektronik (email) gratis milik Google yang diluncurkan pada tanggal 31 Maret 2004. gmail sendiri sekarang memiliki kapasitas penyimpanan sebanyak lebih dari 7538 megabyte dan terus bertambah. Jumlah ini lebih dari jumlah yang disediakan situs lain. seperti Yahoo! dan Hotmail. Hal ini berarti sobat dapat menyimpan sampai ribuan surat elektronik. Sampai saat ini, gmail merupakan email dengan kapasitas terbanyak. Nah jika sobat ingin membuat akun email di gmail ini silahkan ikuti tutorial berikut :
1. Buka halaman Gmail klik disini atau langsung kehalaman SIGN UP klik disini
2. Jika halaman sudah terbuka lihat di pojok kanan atas KLIK tulisan CREATE AN ACCOUNT
3. Lalu sobat akan di bawa kehalaman SIGNUP untuk mengisi data-data yang di perlukan
isi seperti berikut :
Name : [first] (isikan nama depan sobat) contohnya Rudi
[last] (isikan nama belakang sobat) contohnya Saleh
Choose your username : (isikan dengan user gmail sobat) contohnya rudisaleh@gmail.com
Create a password : (isikan katasandi sobat jika ingin login nantinya)
Confirm your password : (ketika kembali password yang telah dibuat diatas tadi)
Birthday : (isi dengan tanggal lahir sobat) contohnya september 14 1993
Gender : (isi dengan jenis kelamin sobat) contohnya male untuk laki-laki dan female
untuk perempuan
Mobile phone : (isi dengan nomer hp sobat untuk mengirimkan kode verifikasi dari google)
Other email address : (isi dengan email lama sobat untuk backup jika terjadi kesalahan)
Prove you're not a robot : (isi sesuai huruf yang ada di kotak)
Location : (isi nama negara yang pasti indonesia lah)
4. Jika formulir atau data-datanya , silahkan sobat contreng/tandai tulisan I agree to the Google Terms of Service anda Privacy Policy
5. Selanjutnya klik tombol Next Step
6. Klik tombol Continue to Gmail
7. Tunggu Proses Loading email dan selesai.
Salam pembaca label tutorial blog !!
2 komentar Add New komentar
test pertamaxxxx
Label Tutorial Blog >>>>> Download Now
>>>>> Download Full
Label Tutorial Blog >>>>> Download LINK
>>>>> Download Now
Label Tutorial Blog >>>>> Download Full
>>>>> Download LINK
Silahkan berkomentar sesuai artikel. Komentar yang menyertakan link aktif akan dimasukan ke folder SPAM.